Pengurus PUTRI Kumpul di Malang, Untuk Dorong Kemajuan Pariwisata Indonesia
MALANG, LensaUtara.id – Pelaku usaha yang berasal dari daerah yang menjadi member Perhimpunan Taman Rekreasi Indonesia (PUTRI) akan mendapatkan benefit seperti pelatihan, promosi, dan networking dari Dewan Pengurus Pusat PUTRI. Sehingga otomatis akan membantu perkembangan pariwisata daerah.