Steven Rondonuwu Siap Bakal Calon Ketua Askot PSSI Manado
MANADO, LensaUtara.id – Steven Rondonuwu alias Teba, resmi mendaftarkan diri sebagai bakal calon (balon) ketua Asosiasi Kota (Askot) PSSI Manado, di Gedung DPRD Kota Manado, Selasa sore (20/09/2022).