Berita Duka: Wartawati Senior Juddy Goni-Lapian Meninggal Dunia
MANADO, LensaUtara.id – Dunia pers Sulut dilanda duka atas meninggalnya Wartawati Senior Juddy Goni-Lapian, SH. Almarhumah meninggal dunia pada Minggu malam (16/07/2023) di Rumah Sakit Umum Pusat Prof. Kandouw Manado.